Pada artikel ini kami akan membahas secara singkat mengenai apa itu aktiva lancar berdasarkan KBBI dan bisnis.
Aktiva lancar
Apa itu Aktiva Lancar?
Aktiva lancar adalah segala kekayaan yang dimiliki oleh suatu perusahaan (berupa benda atau hak yang dimiliki perusahaan). Banyak yang mengatakan bahwa aktiva lancar adalah manfaat kegiatan ekonomi yang cukup pasti. Aktiva lancar adalah jenis aktiva yang memiliki manfaat kurun waktu yang relatif singkat yang kemudian dapat diubah.
Jenis-Jenis Aktiva Lancar
Aset lancar atau aktiva lancar terbagi menjadi 6 jenis, dengan jenis dan perhitungan pajak yang berbeda-beda. Mari simak jenis-jenis dan contoh aktiva lancar berikut ini.
- Kas atau cash: semua aktiva yang tersedia di dalam kas perusahaan ataupun setara kas yang disimpan di bank yang bisa diambil setiap kapan saja dengan mudah.
- Surat Berharga: kepemilikan saham atau juga obligasi perusahaan lain yang mempunyai sifat sementara, yang dapat dijual kembali.
- Beban Dibayar di Muka: pembayaran beban yang dibayar di muka, namun belum menjadi suatu kewajiban pada periode selanjutnya.
- Persediaan Barang: aset yang tersedia untuk dijual dalam kegiatan usaha normal, untuk proses produksi, serta bentuk bahan atau perlengkapan untuk proses produksi atau pemberian jasa.
- Inventaris: inventaris terdiri dari barang-barang yang dimiliki sebuah perusahaan yang dalam bisnis perusahaan menjual barang-barang tersebut.
- Account Receivable atau Piutang: tagihan uang perusahaan pada para pelanggan yang diharapkan akan dilunasi dalam waktu paling lama satu tahun sejak tanggal keluarnya tagihan. Seperti Piutang dagang, Piutang wesel, Piutang pendapatan