Pada artikel ini kami akan membahas apa arti obligasi/obligation/bond. Berikut ini penjelasan singkat apa itu obligasi saham menurut KBBI dan glosarium BPK dan OJK pedia dan apa artinya obligasi dalam kamus investor.
Obligasi
surat pinjaman dengan bunga tertentu dari pemerintah yang dapat diperjualbelikan; surat utang berjangka (waktu) lebih dari satu tahun dan bersuku bunga tertentu, dikeluarkan oleh perusahaan untuk menarik dana dari masyarakat guna menutup pembiayaan perusahaan;
sumber: KBBI
dokumen bermeterai yang menyatakan bahwa penerbitnya akan membayar kembali utang pokoknya pada waktu tertentu, dan secara berkala akan membayar kupon kepada pemegang obligasi; biasanya, obligasi diikat dengan suatu jaminan yang dapat dijual untuk melunasi klaim jika emiten gagal membayar kupon dan pokok pada saat jatuh tempo (bond).
sumber: ojk.go.id
dokumen bermeterai yang menyatakan bahwa penerbitnya akan membayar kembali utang pokoknya pada waktu tertentu, dan secara berkala akan membayar kupon kepada pemegang obligasi; biasanya, obligasi diikat dengan suatu jaminan yang dapat dijual untuk melunasi klaim jika emiten gagal membayar kupon dan pokok pada saat jatuh tempo.
sumber: glosarium.bpk.go.id
Apa itu Obligasi?
obligasi adalah surat utang berjangka (waktu) lebih dari satu tahun dan bersuku bunga, dikeluarkan oleh perusahaan atau pemerintah untuk menarik dana dari masyarakat dan dapat diperjualbelikan.